Diantara sifat dan perbuatan orang-orang yang ingkar kepada
Allah
25. Orang-orang yang merusak janji Allah setelah diikrarkan dengan
teguh dan memutuskan apa-apa yang Allah perintahkan supaya
dihubungkan dan mengadakan kerusakan di bumi, orang-orang
itulah yang memperoleh kutukan dan bagi mereka tempat
kediaman yang buruk (Jahannam).
|