[814]. Yang dimaksud tujuh ayat yang dibaca berulang-ulang
ialah surat Al-Faatihah yang terdiri dari tujuh
ayat. Sebagian Ahli tafsir mengatakan tujuh
surat-surat yang panjang yaitu Al-Baqarah, Ali Imran,
Al-Maaidah, An-Nissa', Al 'Araaf, Al An'aam dan Al-Anfaal
atau At-Taubah.
|